Potret Negeri Dongeng Disneyland Paris

detikTravel Community -  

Pergi ke Paris tidak lengkap jika tidak mengunjungi Disneyland. Selamat datang di negeri dongeng, bertemu dengan Mickey Mouse dan kawan-kawan.

Tempat ini hampir bisa dipastikan tidak pernah sepi pengunjung, mulai dari anak-anak hingga orang dewasa memadati Disneyland.

Untuk masuk ke Disneyland Resort Paris butuh tiket masuk sekitar 35-41 Euro. Dengan harga tersebut kita bisa menikmati 5 tema dengan 49 atraksi permainan yang ada di Disney Park. Lima tema tersebut antara lain Main Street U.S.A, Frontierland, Adventure Land, Fantasyland dan Discoveryland

Untuk masuk ke Disneyland Resort Paris butuh tiket masuk sekitar 35-41 Euro. Dengan harga tersebut kita bisa menikmati 5 tema dengan 49 atraksi permainan yang ada di Disney Park. Lima tema tersebut antara lain Main Street U.S.A, Frontierland, Adventure Land, Fantasyland dan Discoveryland

Related Posts :

0 Response to "Potret Negeri Dongeng Disneyland Paris"

Posting Komentar