detikTravel Community -
Liburan ke Malaysia, traveler bisa merasakan suasana ala pedesaan Eropa. Tepatnya di Bukit Tinggi, Malaysia ada kembaran Kota Colmar yang pemandangannya indah.
Colmar ialah kota cantik Alsace, timur Perancis. Namun traveler bisa menikmati Colmar ala Asean di Bukit Tinggi, Malaysia. Hotel ini menyajikan suasana ala Eropa yang bisa traveller nikmati ketika berkunjung ke sini.
Penampilan tampak depan, seperti kota kecil di tengah hutan. suasana ini dibuat semirip mungkin seperti Colmar di Alsace, Perancis.
0 Response to "Bukan Eropa, Ini Bukit Tinggi di Malaysia"
Posting Komentar