Lewat Jalanan Fotogenik di Sumbawa, Kalau Tidur Rugi

Sumbawa - Jalan Trans Sumbawa di Pulau Sumbawa, NTB, menyajikan panorama laut dan perbukitan yang memanjakan mata. Pemandangannya sayang sekali dilewatkan!

Lewat Jalanan Fotogenik di Sumbawa, Kalau Tidur Rugi

Traveler yang ingin jelajah Pulau Sumbawa dengan mobil atau motor, tentunya akan melewati jalan Trans Sumbawa ini. Panorama di kanan kirinya begitu indah. Asyiknya lagi, jalanannya mulus (Masaul/detikTravel)

Related Posts :

0 Response to "Lewat Jalanan Fotogenik di Sumbawa, Kalau Tidur Rugi"

Posting Komentar